Watu Congol merupakan salah satu bukit yang berada di Desa Selopuro, Kecamatan Lasem, Kabupaten Rembang. Kira-kira sekitar 30 menit jika ditempuh dari pusat kota Rembang, Jawa Tengah. Nama Watu Congol itu sendiri merupakan sebuah batu besar di pinggiran tebing yang mengarah ke jurang.